Direktori Weblog

  • Home
  • Wisata
  • Bisnis Online
  • Tutorial
  • Seo
Home » Wirausaha » Ambang Batas

Ambang Batas

Add Comment
Wirausaha
Sabtu, 20 April 2013
Ambang Batas 

ambang batas di direktori artikel indonesia
Lama tidak hadir disini menuliskan artikel. hari ini ada sedikit waktu luang dan akhirnya saya sempatkan menulis. mungkin judul diatas masih terlalu umum dan agak sulit dimengerti. namun ambang batas yang dimaksud disini adalah ambang batas kebangkrutan usaha. ada banyak usaha khususnya usaha kecil dan menengah yang tau bagaimana cara memulainya namun tidak mengerti cara mempertahankannya untuk tetap eksis. kebanyakan dari mereka sebenarnya jalan di tempat tidak melakukan pengembangan di berbagai bidang di dalam usahanya. ada zona nyaman yang terbentu dengan harapan keuntungan akan terus datang tanpa mereka perlu lagi banyak berusaha, apalagi berkorban.

Inilah pentingnya forum atau komunitas bagi wirausaha khususnya yang berada di bidang sejenis. berdamailah dengan lawan dan bersaing secara sehat. cerdas membaca pasar dan mengembangkan produk adalah kunci utama disamping sistem operasional usaha yang tepat. kebanyakan usaha kecil menengah hanya dijalankan oleh satu orang (solepropitership) atau dibantu hanya oleh sedikit orang. secara biaya ini memang baik karena lebih rendah. namun keterbatasan personil sedikit banyak juga akan berpengaruh pada keterbatasan pertumbuhan usahanya. ini bisa disebut juga the power of kepepet. dengan banyak personil usaha biaya akan banyak. maka dibutuhkan target penjualan yang terus meningkat untuk menutupi biaya tersebut. agar target tersebut bisa dipenuhi kita harus berpikir dan bekerja keras untuk berkembang.

Bahayanya adalah apabila sang pemilik usaha tidak mau berpikiran terbuka dan menerima pendapat orang disekitar, apalagi pendapat kostumernya sendiri. inilah yang disebut ambang batas. usaha terus menurun, sementara pengembangan hanya jalan di tempat. semoga teman - teman wirausahawan tidak ada yang seperti ini ya. singkat memang namun semoga artikel ini bisa menjadi masukan dan inspirasi buat semuanya. salam wirausaha.

Penulis : Bobby Setyawan
Sumber : http://www.pojokwirausaha.com/2013/04/ambang-batas.html





Dikirim Oleh:
Nama PengirimPojok Wirausaha
URL Blog Pengirimhttp://www.pojokwirausaha.com/
Sumber Artikelhttp://www.pojokwirausaha.com/2013/04/ambang-batas.html
Emailpojokwirausaha@gmail.com

Tweet

0 Response to "Ambang Batas"

← Posting Lebih Baru Posting Lama → Beranda
Langganan: Posting Komentar (Atom)
peluang usaha
Paket Wisata Bali
Anda ingin menikmati obyek wisata di Bali dengan harga sangat murah? Hubungi kami

Wisata di Padang
Keindahan danau Singkarak sebagai wisata populer di Padang

Wisata Alam di Bandung
Tempat wisata alam di wilayah Bandung untuk liburan

Wisata di Jogja
Obyek kunjungan wisata yang menarik di Yogyakarta

Gadai BPKB Mobil
Layanan pinjaman dana tunai gadai BPKB mobil yang resmi

Panduan Wisata Puncak Bogor
Pedoman melakukan perjalanan liburan ke Puncak Bogor

Info Populer By Direktori Weblog

Label

Biro Jasa Bisnis Online Blogging Fashion Informasi dan hiburan Internet Kesehatan Komputer Motivasi dan Inspirasi Otomotif Peluang Usaha Pendidikan Periklanan SEO Service Software Tips dan Trik Travel Tutorial Wirausaha Wisata perumahan

Sobat

Pantai Bali
Pantai yang paling populer di pulau Bali

Wisata Goa Pindul
Sensasi menyusuri sungai di goa pindul Jogja

Marina Bay Sands
Hotel terindah di teluk Singapura

Trans Studio Bandung
Permainan Seru Indoor Theme Park di Bandung

Moment Indah di Bali
Ciptakan moment terindahmu di pulau Bali

Jasa Seo
Persaingan antar jasa seo sebagai bukti reputasi kemampuan

Fungsi Backlink
Fungsi Backlink dalam mengoptimalkan situs bisnis

Kintamani Bali
Keindahan pemandangan gunung dan danau Batur
Back to top!
Copyright 2013 Direktori Weblog - All Rights Reserved Design by Mas Sugeng - Powered by Blogger