Direktori Weblog

  • Home
  • Wisata
  • Bisnis Online
  • Tutorial
  • Seo
Home » Informasi dan hiburan » Tokoh Matematika Islam, Tidak Dikenal atau Tidak Dikenalkan?

Tokoh Matematika Islam, Tidak Dikenal atau Tidak Dikenalkan?

Add Comment
Informasi dan hiburan
Rabu, 03 April 2013
Tokoh Matematika Islam, Tidak Dikenal atau Tidak Dikenalkan? 

tokoh matematika islam
Kalau kita menyempatkan diri untuk menanyakan daftar nama-nama dibawah ini kepada siswa SD, maka kemungkinan besar siswa SD akan balik bertanya, Siapa mereka?
  • Abū ʿAbdallāh Muḥammad ibn Mūsā al-Khwārizmī
  • Abu Yūsuf Yaʻqūb ibn ʼIsḥāq aṣ-Ṣabbāḥ al-Kindī
  • Abū Bakr ibn Muḥammad ibn al Ḥusayn al-Karajī
  • Abū ʿAbd Allāh Muḥammad ibn Jābir ibn Sinān al-Raqqī al-Ḥarrānī al-Ṣābiʾ al-Battānī
  • Abū al-Rayhān Muhammad ibn Ahmad al-Bīrūnī
  • Ghiyāth ad-Dīn Abu'l-Fatḥ ʿUmar ibn Ibrāhīm al-Khayyām Nīshāpūrī
  • Abū ʿAlī al-Ḥusayn ibn ʿAbd Allāh ibn Sīnā
Untuk mudahnya, mereka adalah 7 (tujuh) Tokoh matematika Islam.

Yang menarik adalah, berapa banyak siswa yang mengenal tokoh matematika Islam?

Lalu karena cara mempelajari matematika langsung ke materi tanpa pendahuluan, berapa banyak siswa yang mengetahui asal-usul matematika dengan mengenal penemunya?

Tentang matematika, siswa yang dalam ujian mendapat nilai 100, pun kadang belum tentu mengenal tokoh penemu matematika.

Lantas kesalahan ada pada guru atau siswa?

Jangan-jangan guru sendiri tidak mendapat pelajaran tentang tokoh-tokoh matematika Islam, sehingga tidak bisa memberi pelajaran tentang tokoh penemu matematika Islam.

Atau jangan-jangan dalam Kurikulum Pelajaran tidak dikenalkan tokoh matematika Islam karena pembuat kurikulum sudah mengabdi kepada pemikiran Dunia Barat tanpa mempedulikan keaslian.

Dalam hal ini, siswa menjadi korban ketidaktahuan tokoh matematika masih bias, karena tokoh matematika Islam tidak dikenal atau memang sengaja tidak dikenalkan?

Mungkin kita masih kecil sehingga belum boleh mencampuri urusan orang dewasa.
Memang kita belum berusia 17 Th+ .......... jadi bersabar lebih baik, sambil mencari literatur sendiri.




Dikirim Oleh:
Nama PengirimRoyyan
URL Blog Pengirimhttp://ar-royyan-dwi-saputra1.blogspot.com/
Sumber Artikelhttp://ar-royyan-dwi-saputra1.blogspot.com/2012/12/tokoh-matematika-islam-tidak-dikenal.html
Emailarroyyandwisaputra@gmail.com

Tweet

0 Response to "Tokoh Matematika Islam, Tidak Dikenal atau Tidak Dikenalkan?"

← Posting Lebih Baru Posting Lama → Beranda
Langganan: Posting Komentar (Atom)
peluang usaha
Paket Wisata Bali
Anda ingin menikmati obyek wisata di Bali dengan harga sangat murah? Hubungi kami

Wisata di Padang
Keindahan danau Singkarak sebagai wisata populer di Padang

Wisata Alam di Bandung
Tempat wisata alam di wilayah Bandung untuk liburan

Wisata di Jogja
Obyek kunjungan wisata yang menarik di Yogyakarta

Gadai BPKB Mobil
Layanan pinjaman dana tunai gadai BPKB mobil yang resmi

Panduan Wisata Puncak Bogor
Pedoman melakukan perjalanan liburan ke Puncak Bogor

Info Populer By Direktori Weblog

Label

Biro Jasa Bisnis Online Blogging Fashion Informasi dan hiburan Internet Kesehatan Komputer Motivasi dan Inspirasi Otomotif Peluang Usaha Pendidikan Periklanan SEO Service Software Tips dan Trik Travel Tutorial Wirausaha Wisata perumahan

Sobat

Pantai Bali
Pantai yang paling populer di pulau Bali

Wisata Goa Pindul
Sensasi menyusuri sungai di goa pindul Jogja

Marina Bay Sands
Hotel terindah di teluk Singapura

Trans Studio Bandung
Permainan Seru Indoor Theme Park di Bandung

Moment Indah di Bali
Ciptakan moment terindahmu di pulau Bali

Jasa Seo
Persaingan antar jasa seo sebagai bukti reputasi kemampuan

Fungsi Backlink
Fungsi Backlink dalam mengoptimalkan situs bisnis

Kintamani Bali
Keindahan pemandangan gunung dan danau Batur
Back to top!
Copyright 2013 Direktori Weblog - All Rights Reserved Design by Mas Sugeng - Powered by Blogger