Perkembangan bisnis
rental mobil Alphard yang ada di Bandung cukup maju pesat. Apalagi ditunjang dengan kondisi masyarakat kota ini yang sangat menyukai teknologi dan penampilan. Tak pelak, segala sesuatu yang menonjolkan dua hal tersebut akan digemari masyarakatnya. Termasuk juga dalam bisnis rental mobil.
Kebanyakan rental Toyota Alphard di Bandung memberikan penawaran jasa sewa alphard dengan kondisi mobil standar. Berbeda dengan salah satu jasa persewaan yang menonjolkan variasi interior. Misalnya yang dikelola oleh Berhotel. Banyak armada vellfire dan Alphard yang dimiliki dimodifikasi pada bagian interior sehingga jok standar dirubah menjadi sofa dan minibar. Strategi dengan melakukan diferensiasi layanan seperti ini membuat mereka unggul dan menjadi yang terbaik.
Walaupun biaya sewanya lebih mahal, hal ini tidak dipermasalahkan pelanggan
rental Alphard Berhotel. Apalagi, target customer mereka memang kalangan ekonomi atas yang biasanya lebih mementingkan kualitas layanan daripada harga. Sungguh cerdik dan tepat strategi bisnis yang dikelola ini.